Polisi mengatakan bahwa pasukan keamanan telah menembak mati empat terduga pembunuh Presiden Haiti, Jovenel Moïse. Dilansir , dua orang lainnya sudah ditahan dan petugas masih bertempur dengan beberapa tersangka lain di ibu kota, Port au Prince. "Mereka akan dibunuh atau ditangkap," kata kepala polisi, Leon Charles. Presiden Moïse (53) tewas ditembak dan istrinya mengalami luka […]